REPUBLIKA.CO.ID, JEMBER -- Pengamat hukum dari Universitas Jember Dr Nurul Ghufron menyarankan Setya Novanto mundur dari jabatannya sebagai Ketua DPR. Sebab Setya sudah ditetapkan sebagai tersangka oleh Komisi Pemberantasan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Badan Pengurus Setara Institute Hendardi menilai, Kejaksaan Agung tidak sungguh-sungguh menindaklanjuti kasus dugaan skandal Freeport yang menjerat nama mantan ketua DPR RI Setya Novanto. "Pemeriksaan atas Novanto...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyelidik pada Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (JAM Pidsus) sampai sekarang masih meminta keterangan mantan ketua DPR RI, Setya Novanto (Setnov). Setnov diperiksa terkait kasus rekaman...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Fraksi Partai Golkar di DPR, Bambang Soesatyo mengatakan Panitia Kerja terkait penanganan hukum kasus Freeport di Kejaksaan Agung yang dibentuk Komisi III, bukan sebuah intervensi. Keberadaan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kejaksaan Agung (Kejagung) kembali memanggil mantan Ketua DPR Setya Novanto pada Rabu (20/1). Pemanggilan ulang dilakukan setelah pada pekan lalu mangkir. Setya dipanggil untuk dimintai keterangan terkait...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD), Sukirman mengatakan masih banyak hal yang perlu ditindaklanjuti dari persoalan kasus PT Freeport. "Persoalan Freeport masih banyak yang harus ditindaklanjuti, tapi bukan domain-nya...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mantan ketua DPR Setya Novanto dilaporkan ke Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD), Senin (11/1). Pengaduan tersebut setidaknya merupakan yang ketiga kalinya terhadap politikus Partai Golkar itu. Wakil Ketua MKD...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setelah disidang oleh Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) terkait kasus pencatutan nama Presiden di divestasi saham Freeport, kini Mantan Ketua DPR RI Setya Novanto (Setnov) kembali dilaporkan ke...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menyerahkan keputusan siapa pengganti Ketua DPR RI, Setya Novanto (Setnov) pada aturan DPR RI. Pengganti Setnov akan dibahas di masa sidang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Politisi Partai Golkar, Azis Syamsuddin mengungkapkan, ada perubahan anggota fraksi Partai Golkar di DPR. Perubahan itu menyusul pergantian ketua fraksi yang sebelumnya dijabat Ade Komarudin dan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua Majelis Syuro Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Hidayat Nur Wahid mendukung Ade Komarudin dari Fraksi Partai Golkar menjadi ketua DPR RI. Menurutnya, pengocokan ulang dalam pergantian...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Fraksi Partai Golkar Ade Komarudin meyakini Golkar Munas Jakarta tidak akan mengganggu pelantikannya sebagai Ketua DPR menggantikan Setya Novanto. "Insya Allah tidak ada (gangguan dari Golkar kubu...
Dinamika politik sepanjang 2015 tak akan gurih dikunyah pengamat dan publik tanpa kisruh Partai Golkar. Pilkada 2015 nyatanya tak menjadi muara perseteruan antara dua kubu Aburizal dan Agung Laksono....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Ketua Umum Partai Golkar hasil munas Bali, Aburizal Bakrie sudah menunjuk ketua fraksinya, Ade Komaruddin sebagai pengganti Setya Novanto di kursi Ketua DPR RI. Di pihak lain,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Lingkar Madani Indonesia (Lima) Ray Rangkuti mengatakan penunjukan Setya Novanto sebagai ketua Fraksi Partai Golkar tidak memenuhi AD/ART partai. Jabatan ketua fraksi juga dinyatakan sebagai...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi II DPR Rahmat N Hamka menilai, banyaknya kalangan yang meminta kocok ulang terhadap Pimpinan DPR dengan merevisi UU MPR, DPR, DPD dan DPRD harus...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Lingkar Madani Indonesia (Lima) Ray Rangkuti menegaskan, Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) belum memutuskan sanksi pada pelanggaran etik yang dilakukan mantan Ketua DPR Setya Novanto. Proses persidangan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua MPR Zulkifli Hasan mangatakan, kisruh dan kegaduhan dunia politik yang terjadi selama 2015, merupakan lelucon yang tidak seharusnya. Keributan tersebut membuat masyarakat makin tidak percaya pada...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setelah mengajukan pengunduran diri sebagai Ketua DPR RI, Setya Novanto akan menduduki ketua Fraksi Partai Golkar. Peneliti Pusat Studi Hukum dan Kebijakan (PSHK) Ronald Rofiandri mengatakan,...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Pengamat politik dari Lingkar Madani Indonesia, Ray Rangkuti menegaskan sidang dugaan pelanggaran kode etik Setya Novanto oleh Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) tidak bisa berhenti. Sekalipun Novanto mengundurkan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kasus "Papa Minta Saham" yang melibatkan ketua DPR Setya Novanto terpilih sebagai topik paling panas sepanjang tahun 2015. Topik ini mengalahkan empat topik panas lainnya seperti...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Sohibul Iman meminta seluruh pihak membuka persoalan PT Freeport di Indonesia. Bahkan termasuk mendalami peran Wakil Presiden Jusuf Kalla. PKS meminta pengusutan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengamat politik Fachri Ali menilai, sangat wajar Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengganti posisi Fahri Hamzah dari kursi pimpinan DPR RI. Menurut Fachri, sikap Fahri Hamzah belakangan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Hukum dan HAM (Menkumham) Yasonna Laoly meminta agar kedua kubu Partai Golkar berdialog bersama membahas pengajuan nama Ketua DPR RI sebagai pengganti Setya Novanto. Sebab, hingga...
REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Mantan Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Din Syamsudin mengatakan sanksi yang diterima oleh Setya Novanto yang telah ditetapkan oleh hakim sidang Majelis Kehormatan DPR harus direalisasikan. Baik...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Majelis Syuro Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Salim Segaf Al Jufri menegaskan, sampai saat ini belum ada perubahan posisi kader PKS di lembaga legislatif. Salim Segaf mengatakan, evaluasi...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden PKS, Sohibul Iman mengatakan saat ini proses evaluasi kinerja terhadap kader PKS sedang berjalan. Evaluasi ini juga terkait dengan nama Fahri Hamzah sebagai pimpinan DPR RI. Menurutnya,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengakui sudah mulai memikirkan rotasi posisi Fahri Hamzah dari kursi pimpinan DPR RI. Hal itu disampaikan langsung oleh Presiden PKS, Sohibul Iman usai...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Golkar kubu Agung Laksono menyatakan sedang bergerilya melakukan lobi kepada partai lain untuk membuka wacana kocok ulang pimpinan DPR RI. "Kami sudah menugaskan teman-teman di DPR yang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setelah mundur dari kursi Ketua DPR, Setya Novanto kini ditunjuk untuk menjadi Ketua Fraksi Golkar di DPR RI. Penunjukan ini diperkirakan akan memicu gejolak yang lebih...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menilai peristiwa mundurnya Ketua DPR RI Setya Novanto bisa menjadi pembelajaran berharga bagaimana pentingnya menjaga marwah lembaga DPR RI. "Lembaga...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- DPP Partai Golkar memutuskan Ade Komarudin sebagai pengganti Setya Novanto di kursi Ketua DPR. Penunjukan ini ditanggapi damai oleh partai pendukung pemerintah. Menurut Ketua DPP PDI...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Wakil Presiden Jusuf Kalla menilai Ade Komaruddin yang dikabarkan menggantikan Setya Novanto menduduki kursi Ketua DPR RI adalah orang yang baik."Dia (Ade Komaruddin) kan ketua fraksi (Golkar),...
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Wakil Presiden Jusuf Kalla yang juga mantan Ketua Umum Partai Golkar menilai Golkar akan sulit mendapatkan kepercayaan dari masyarakat jika Setya Novanto menjadi Ketua Fraksi. Menurut...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Mantan Ketua DPR RI Setya Novanto mengucapkan terima kasih kepada para anggota DPR RI atas kerja samanya selama setahun lebih dirinya memimpin di DPR RI."Saya akan tetap...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mantan ketua DPR Setya Novanto hadir dalam rapat paripurna DPR yang digelar hari ini, Jumat (18/12). Selain menyampaikan permohonan diri dan permintaan maaf, dalam kesempatan tersebut...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Meskipun tidak ada dalam agenda resmi rapat paripurna hari ini (Jumat, 18/12), pemimpin rapat Wakil Ketua DPR Fadli Zon mengundang bekas ketua DPR Setya Novanto untuk...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- DPR RI resmi menunjuk Wakil Ketua DPR RI, Fadli Zon untuk menjadi Pelaksana Tugas (Plt) Ketua DPR RI. Fadli menggantikan Ketua DPR sebelumnya, Setya Novanto yang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setya Novanto tidak lagi duduk di kursi pimpinan DPR. Dalam sidang paripurna hari ini (18/12), Setya Novanto duduk di kursi anggota dewan, tepatnya di baris kesembilan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Jazuli Juwaini menyatakan dukungannya terhadap siapapun kader Partai Golkar yang akan menggantikan posisi Setya Novanto. Menurutnya, berdasarkan amanat Undang-Undang MPR,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Jazuli Juwaini melakukan klarifikasi terkait kecaman salah satu anggota MKD Akbar Faizal. Politikus Partai Nasdem itu akan melaporkan dugaan pelanggaran kode...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua DPP Munas Jakarta Ricky Rachmadi mengatakan penentuan pimpinan DPR pengganti Setya Novanto harus melalui persetujuan dua kubu Partai Golkar. Jika salah satu tidak setuju maka...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jelang penetapan Ketua DPR yang baru pascamundurnya Setya Novanto, masih ada perdebatan mengenai apakah mekanisme pemilihan ketua DPR ini akan menggunakan cara kocok ulang pimpinan, karena...
REPUBLIKA.CO.ID, GORONTALO -- Pengamat politik dari Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) Manado Mahyudin Damis menilai pimpinan DPR RI sebaiknya pakai mekanisme kocok ulang. "Dengan melakukan kocok ulang pimpinan DPR RI pascapengunduran...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Usai pengunduran diri Ketua DPR Setya Novanto Rabu (16/12) malam, pimpinan DPR belum mengadakan rapat formal untuk membahas apa langkah selanjutnya. Berdasarkan UU MD3, ketika ada pengunduran...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua MPR Mahyudin berharap, dengan mundurnya Setya Novanto sebagai ketua DPR RI, kegaduhan di republik ini berkurang. Sebab, selama beberapa pekan, Indonesia dihebohkan oleh kasus 'papa...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mantan Ketua DPR RI, Setya Novanto mengaku siap melanjutkan proses hukum yang saat ini sedang berjalan. Novanto mengatakan ia menyerahkan semua proses hukum yang sedang berjalan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengamat politik Ray Rangkuti mengatakan proses sidang etik Setya Novanto dari awal hingga akhir hanya mempertontonkan sandiwara politik di Mahkamah Kehormatan Dewan. "Di satu sisi mereka mempersoalkan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Komisi XI DPR RI, Fadel Muhammad tampak keluar dari gedung Bakrie Tower lebih dulu daripada yang lain. Ia mengatakan dirinya harusnya yang terpilih menjadi Ketua...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) sudah membacakan putusan masing-masing hakim mahkamah dalam perkara dugaan pelanggaran kode etik Ketua DPR RI, Setya Novanto. Dari 17 hakim mahkamah, 10...