REPUBLIKA.CO.ID, LEBAK -- Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya selaku Ketua Majlis Pemimpin Cabang (Mabicab) Lebak menyampaikan gerakan pramuka menjadi media pembentukan karakter generasi bangsa yang cerdas, cinta Tanah Air,...
Pondok pesantren menjadi pilihan utama bagi orang tua khususnya dalam membentuk sumber daya manusia unggul dan saleh. Khususnya beberapa orang tua, kekhawatiran akan pergaulan di masyarakat sangat memprihatinkan, dari...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Swiss German University (SGU) mengangkat tema "Strong and United" dalam pelaksanaan Program Pengenalan Kehidupan Kampus (PKKMB). Program ini menitikberatkan pada pembentukan karakter dari para mahasiswa baru...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menyatakan, kebijakan tentang lima hari sekolah (LHS) bukanlah full day school. Hari sekolah yang diatur di dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Husain Yatmono *)Ramadhan sudah memasuki sepuluh hari terakhir. Ramadhan merupakan bulan istimewa bagi kaum muslimin. Di bulan Ramadhan keimanan kaum muslimin meningkat, jika dibandingkan dengan hari-hari di...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Keluarga adalah pondasi pertama dan paling utama untuk mewujudkan masyarakat madani. Salah satu founder Azka Empowering Center Ika Setya Mahanani mengatakan salah satu sumber krisis moral...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Program Nasional Empowering Indonesia semakin meluas. Mohamad Soleh selaku penggagas program nasional tersebut mulai menjalin kerja sama dengan perguruan tinggi dalam memberdayakan para mahasiswa. Kali ini,...
REPUBLIKA.CO.ID,KOBA--Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Bangka Tengah, Provinsi Bangka Belitung, Sugianto menyatakan penerapan Kurikulum 2013 lebih mengarah pada pembentukan dan pembinaan pelajar yang berkarakter."Secara konsepsual, penerapan Kurikulum 2013 ini lebih...
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG--Guru pendidikan anak usia dini (PAUD) dan guru SD menjadi ujung tombak pembentukan karakter bangsa sejak dini. Hal ini, kata Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas, Prof Dr Armida...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@rol.republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved