REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lima tahun lalu, penulis Shannon Abulnasr menciptakan Ramadhan Iftar Project, sebuah grup Facebook dengan lebih dari 2.100 anggota, untuk membantu para mualaf Muslim terhubung dengan komunitas...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bagi sebagian besar umat Islam, bulan Ramadan adalah momen kebersamaan dengan keluarga, teman, dan komunitas. Mereka bisa sahur, buka puasa, dan pergi ke masjid bareng. Di lain...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lailatul Qadar adalah malam yang mulia. Derajatnya lebih baik daripada seribu bulan. Inilah malam yang di dalamnya Alquran pertama kali diturunkan oleh Allah SWT kepada manusia....
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Sejumlah koki membagikan bakmi Jawa saat buka bersama di Tugu Yogyakarta, Ahad (26/5/2019). Pada acara ini koki dari asosiasi chef Indonesia memasak seribu porsi bakmi jawa...
REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN -- Kasat Lantas Polresta Banjarmasin Kompol Wibowo mengatakan, berdasarkan pengakuan anak-anak yang terjaring saat melakukan balapan liar, rata-rata aksi mereka didasari karena kurang betah tinggal di rumah....
Setiap negara mempunyai ciri khas masing-masing yang membuat negara itu terlihat unik dibandingkan negara lain. Contohnya saja saat Bulan Ramadhan tiba, di mana umat Muslim di setiap negara menjalankan tradisi...
REPUBLIKA.CO.ID, Ramadhan penuh dengan kisah kesuksesan dan kemenangan besar yang mampu diraih umat Islam. Hal ini sekaligus membuktikan bahwa Ramadhan bukanlah bulan untuk bermalas-malasan dengan alasan lemas karena tak...
REPUBLIKA.CO.ID, Perencana keuangan dari Zielts Consulting, Ahmad Gozali, mengingatkan pinjaman tentunya harus dikembalikan. Jadi, sebelum memutuskan untuk meminjam, pastikan punya rencana pengembaliannya. Ingatlah bahwa pinjaman uang tunai via fintech biasanya memiliki...
“Marhaban Ya Ramadhan” yang artinya Selamat datang wahai bulan Ramadhan. Bulan Ramadahan merupakan satu-satunya bulan yang paling ditunggu umat islam. Sebab, pada bulan yang suci ini mereka bisa mendapatkan...
REPUBLIKA.CO.ID, PALU -- Sejumlah warga korban bencana gempa dan tsunami berjualan menu berbuka puasa (takjil) pada lapak yang didirikan disekitar rumah mereka yang rata dengan tanah di Mamboro, Palu,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ramadhan membuka pintu yang lebar untuk edukasi anak dalam banyak hal. Pelatih dan motivator parenting dari Malaysia, Zaid Mohammad, mengatakan orang tua bahkan bisa mengajarkan anandanya...
REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Gubernur Sumatra Utara Edy Rahmayadi meminta manajemen PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) bersiaga 24 jam agar tidak terjadi lagi pemadaman listrik khususnya pada bulan Ramadhan. Edy...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Asma NadiaBulan Ramadhan selalu disebut sebagai bulan baik, dan hari-hari di bulan puasa selalu diidentikkan dengan hari yang baik pula, bahkan mulia. Wajar jika di bulan ini...
REPUBLIKA.CO.ID, KUDUS -- Aparat Kepolisian Resor Kudus, Jawa Tengah, membentuk Tim Anti-Balap Liar untuk mencegah terjadinya aksi balapan liar yang membahayakan keselamatan jiwa. Biasanya, balapan liar mulai marak menjelang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Para pemain klub Persija Jakarta mendapatkan asupan gizi khusus selama puasa. Dengan begitu, mereka diharapkan tetap fit menjalani latihan dan pertandingan."Saat sahur, yang penting sang atlet...
REPUBLIKA.CO.ID, Ramadhan yang penuh rahmat ini merupakan bulan yang sangat kondusif untuk memperbanyak ibadah kepada Allah SWT. Namun, hal lain dialami oleh saudara kami di Palestina. Kondisi awal Ramadhan...
REPUBLIKA.CO.ID, SITANDIANG -- Ada sumber rezeki yang berbeda memasuki bulan Ramadhan setiap tahunnya di Dusun Sitandiang, Desa Bulu Mario, Kecamatan Sipirok, Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel). Masyarakat yang sehari- harinya...
REPUBLIKA.CO.ID, LEBAK -- Memasuki bulan puasa, pedagang kolang-kaling di Pasar Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Banten, diserbu pembeli. Para pembeli mencari kolang-kaling untuk campuran kolak, panganan khas berbuka puasa pada bulan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Selama bulan Ramadhan umat Islam diminta bijak menjaga perkataan, begitu juga terkait urusan politik. Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-KH Maruf Amin, Arsul Sani berharap...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Harga sejumlah kebutuhan pokok mengalami kenaikan jelang bulan suci Ramadhan 1440 Hijriyah. Salah satunya daging ayam, yang harganya kini berada di kisaran Rp 28 ribu. Kenaikan tersebut salah...
REPUBLIKA.CO.ID, PURWOKERTO -- Seluruh tempat hiburan di Kabupaten Banyumas akan ditutup total selama Ramadhan. Tahun ini, Pemerintah Kabupaten Banyumas tidak lagi memberikan kelonggaran seperti Ramadhan tahun lalu.Ketentuan itu tertuang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bulan suci Ramadan yang akan segera datang, membuat atlet-atlet nasional menyiapkan berbagai strategi agar bisa tetap melanjutkan latihan rutin. Ini agar tidak menggangu persiapan untuk kejuaraan...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Kompetisi Liga 1 2019 akan dimulai pada 15 Mei. Kompetisi berjalan bertepatan dengan berjalannya bulan Ramadhan. Kapten Persib Supardi Nasir mengaku sudah biasa beradaptasi dengan pola latihan pada...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah pusat telah menetapkan aturan jam kerja bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) selama bulan Ramadhan 1440 H kali ini. Dikutip dari situs resmi Sekretariat Kabinet, bagi...
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Sejumlah kebutuhan pokok jelang bulan suci Ramadhan di Kabupaten Sleman mulai mengalami kenaikan harga. Kenaikan malah sudah terjadi terlihat dari harga bawang, ayam, telur dan tepung...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung akan berhadapan dengan Badak Lampung FC, tim yang musim lalu bernama Perseru Serui, dalam laga pembuka Liga 1 2019 pada 10 Mei. Kompetisi Liga 1...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Retail Indonesia (Aprindo) Roy Mandey mengatakan, ritel akan memaksimalkan penyerapan ayam milik peternak jelang bulan Ramadhan. Langkah tersebut dilakukan atas instruksi Kementerian...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Kementerian Perdagangan mulai memperketat pengawasan ketersediaan pasokan serta harga barang pokok menjelang masuknya bulan Ramadhan tahun ini. Pemerintah juga menyiapkan langkah penetrasi pasar menjelang puncak Hari...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Harga ayam hidup di tingkat peternak merangkak naik di kisaran Rp 17 ribu. Kenaikan tersebut seiring dengan mendekatnya Ramadhan yang mana tingkat permintaan pada bulan tersebut...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (Ikappi) meminta pemerintah untuk tidak sekadar berpatokan pada laju inflasi menjelang masuknya bulan Ramadhan. Satu bulan menjelang Ramadhan, Ikappi menyatakan, seluruh komoditas...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Calon wakil presiden (cawapres) Sandiaga Salahuddin Uno mengungkapkan salah satu program yang akan ia lakukan jika dirinya dan calon presiden (capres) Prabowo Subianto menang nanti. Ia...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rumah Zakat (RZ) menyalurkan 80 ribu dari target 124 ribu paket buka puasa ke sejumlah desa binaan yang disebut Desa Berdaya selama bulan suci Ramadhan. ''Dari...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Tidak terasa sudah sebulan menjalani ibadah pada bulan Ramadhan. Saatnya berpisah dengan bulan yang penuh berka serta bulan ketika banyak yang dibebaskan dari siksa neraka. Konon Rasulullah...
REPUBLIKA.CO.ID, PURBALINGGA -- Kepolisian Resor (Polres) Purbalingga memusnahkan 2.729 botol minuman keras (miras) dari berbagai jenis dan merek dan 403 liter ciu/tuak. Pemusnahan miras dilakukan di Alun-alun Purbalingga, Rabu (6/6),...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kantuk dan tidur adalah godaan berat selama bulan puasa. Namun, jika ingin tetap bisa memaksimalkan manfaat tidur, Anda perlu memahami dan menguasai siklusnya.Kebanyakan orang melalui satu...
REPUBLIKA.CO.ID, PURWAKARTA -- Kantor Samsat Purwakarta menghapus layanan welcome drink selama bulan puasa. Padahal, di hari normal, layanan ini selalu ada. Akan tetapi, pada bulan puasa ini sengaja ditiadakan. Tujuannya...
REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- Sejumlah hotel di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) memberikan penawaran menarik untuk menjamu wisatawan selama bulan suci Ramadhan. Seperti Golden Palace Hotel Lombok di Kota Mataram...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Satuan Petugas (Satgas) Pangan Polri Inspektur Jenderal Polisi Setyo Wasisto meminta agar Satgas Pangan di daerah aktif turun ke pasar melakukan operasi pasar. Hal ini...
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Sekitar 20 ribu botol minuman keras (miras) berbagai merk dimusnahkan di kawasan Pusbangdai Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi Rabu (16/5). Pemusnahan miras ini dilangsungkan bersamaan dengan digelarnya takbir...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Jamaah Tarekat Naqsabandiyah, Sumbar mulai melaksanakan puasa Ramadhan 1439 Hijriah pada Selasa (15/5) dan telah melaksanakan shalat tarawih, Senin (14/5) malam. Tarekat ini menentukan hari puasa...