REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Management PT PLN (Pesero) Wilayah Riau dan Kepulauan Riau menyerahkan sepenuhnya proses penanganan oknum pegawainya yang terlibat teroris kepada proses hukum. Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Menteri Hukum dan HAM Republik Indonesia Yasonna H Laoly memastikan pembangunan lembaga pemasyarakatan (lapas) teroris yang ada di Nusakambangan, Karanganyar, akan selesai maksimal pada akhir tahun...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indonesia Police Watch (IPW) meminta Polri untuk mengumumkan siapa saja pelaku yang menyebabkan lima polisi di Rumah Tahanan (Rutan) Salemba cabang Mako Brimob Kelapa Dua, Depok,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi III DPR Ahmad Sahroni membela Kepala Korps Brimob, Inspektur Jenderal Rudy Sufahriadi terkait kerusuhan napi teroris (napiter) di Rutan Brimob beberapa waktu lalu karena...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ali Fauzi, mantan napi terorisme (napiter), berharap aksi teror di wilayah Indonesia berhenti. Adik kadung Amrozi ini pun mengimbau sebaiknya masyarakat percaya dengan pihak aparat penegak...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengamat teroris, Harits Abu Ulya, menilai memasuki bulan Ramadhan ini serangan-serangan teroris akan menurun. Jika pun ada, kata dia, hanya dampak dari upaya pengejaran dari Densus...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bulan Sabit Merah Indonesia (BSMI) mengutuk keras sejumlah aksi kekerasan dan terorisme yang terjadi di sejumlah wilayah Indonesia dalam beberapa hari terakhir ini. BSMI mengecam aksi...
REPUBLIKA.CO.ID, TEMANGGUNG -- Keluarga Dita Siska Millenia (18) di Desa Jambon, Gemawang, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, tidak percaya jika Dita terkait jaringan terorisme. Seperti diketahui, polisi mengamankan terduga teroris...
REPUBLIKA.CO.ID, KENDAL -- Pondok Pesantren Darul Arqom, Patean, Kendal, Jawa Tengah, memastikan Dita Siska Millenia, salah satu alumnusnya yang diduga terlibat terorisme mendapatkan pengaruh dari luar. Dita, alumnus Ponpes...
REPUBLIKA.CO.ID, KENDAL -- Pihak Pondok Pesantren Darul Arqom, Patehan, Kendal, Jawa Tengah, menilai Dita Siska Millenia yang diduga terlibat terorisme berwatak keras. Dita Siska Millenia, alumnus Ponpes Darul Arqom...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Divisi Hubungan Masyarakat Polri Inspektur Jenderal Polisi Setyo Wasisto menyatakan sepuluh napi terorisme (napiter) yang terlibat dibalik kerusuhan di Rumah Tahanan (Rutan) Mako Brimob Kelapa...
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- PT Angka Pura (AP) II telah menginstruksikan kepada 14 bandara untuk melakukan peningkatan pengawasan dengan sistem randome check mencapai enam kali dari biasanya hanya empat kali....
REPUBLIKA.CO.ID, CIAMIS -- Polisi menahan terduga teroris Siska Nur Azizah saat diduga ingin melakukan aksi penusukan terhadap anggota Brimob di Mako Brimob. Keluarga perempuan asal Kampung Legok 1 Desa...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Mabes Polri mengamankan dua wanita atas dugaan akan melakukan aksi penyerangan terhadap anggota Mako Brimob Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi III DPR RI akan mendatangi Rutan Markas Korps Brimob pada Senin (14/5) untuk melakukan evaluasi terkait insiden penyanderaan aparat kepolisian oleh narapidana di rutan tersebut."Pada...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah perlu segera membangun fasilitas baru untuk para tahanan. Apalagi mengingat saat ini rumah tahanan negara (Rutan) dan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) dinilai sudah kurang layak karena...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi III DPR RI, Arsul Sani menegaskan sudah saatnya rumah tahanan (rutan) khusus narapidan terorisme (napiter) di Mako Brimob di evaluasi secara menyeluruh. Arsul memandang...
REPUBLIKA.CO.ID, CILACAP -- Jumlah napi kasus terorisme (napiter) yang dipindah dari Makobrimob Kelapa Dua ke lembaga pemasyarakatan di Nusakambangan Kabupaten Cilacap, masih misterius. Sebelumnya, beredar dua versi mengenai jumlah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) mendorong pemulihan terhadap para istri dan anak-anak korban kerusuhan dan penyanderaan di Rumah Tahanan Mako Brimob Kelapa Dua...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua DPR RI Bambang Soesatyo prihatin akan kekejaman sejumlah terpidana teroris yang melakukan penyanderaan di rumah tahanan Mako Brimob. Dia mendoakan agar Bripka Iwan Sarjana, korban...
REPUBLIKA.CO.ID, KUPANG -- Anggota Intel Brimob Kelapa Dua Depok, Jawa Barat asal Kabupaten Alor, Nusa Tenggara Timur, Bripka Marhum Prencje yang menjadi korban penusukan di depan Markas Brimob Depok,...
REPUBLIKA.CO.ID, KUPANG -- Jenazah anggota intel Brimob Kelapa Dua Depok, Jawa Barat asal Kabupaten Alor Nusa Tenggara Timur Bripka Marhum Prenctje yang menjadi korban penusukan di depan Markas Brimob...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Insiden kerusuhan di rumah tahanan (rutan) Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat masih menyisakan banyak informasi yang belum diungkap polisi. Soal makanan yang diduga menjadi...
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Presiden Joko Widodo mengatakan perlu evaluasi total agar kejadian kerusuhan di rumah tahanan narapidana teroris Markas Komando (Mako) Brimob di Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat, tidak...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengurus teras Nadhlatul Ulama (NU), KH M Syarif mengatakan, kepolisian telah menunjukkan kelasnya dalam mengakhiri kerusuhan narapidana terorisme di Mako Brimob, Depok. Di tengah kemarahan karena...
REPUBLIKA.CO.ID Oleh: Arif Satrio Nugroho, Ronggo Astungkoro JAKARTA – Insiden kericuhan yang menyebabkan gugurnya lima petugas kepolisian di Rutan Salemba cabang Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, memicu kewaspadaan di satuan-satuan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (Kontras) menyatakan perlunya evaluasi menyeluruh di Rutan Mako Brimob, setelah terjadinya peristiwa 9 Mei 2018 yang mengakibatkan gugurnya...
REPUBLIKA.CO.ID, CIKARANG -- Sejumlah saksi mengaku mendengar beberapa tembakan saat penangkapan empat terduga teroris di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, pada Kamis (10/5) dini hari WIB. Empat terduga teroris itu...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Detasemen Khusus 88 Antiteror Mabes Polri menyelidiki narapidana teroris yang menjadi pelaku pembunuhan lima anggota kepolisian di Rumah Tahanan Cabang Salemba Kelapa Dua Depok Jawa...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Terdakwa kasus Bom Thamrin, Aman Abdurrahman diduga memiliki andil dalam meredam kericuhan dan penyanderaan yang terjadi di Rumah Tahanan Salemba cabang Markas Korps Brimob, pada Rabu...
REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Keluarga napi teroris Benny Syamsu Tresno alias Abu Ibrahim, yang tewas dalam insiden rusuh Mako Brimob menunggu prosesi pemakaman. Pada Jumat (11/5) malam, Antara menyambangi kediaman...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mantan tahanan kasus makar di Rutan cabang Salemba di Mako Brimob, Muhammad Al Khattath merasa prihatin dan aneh atas kerusuhan narapidana teroris di Mako Brimob, Depok....
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Wakil Gubernur Sumatra Barat Nasrul Abit ikut berkomentar terkait tewasnya narapidana terorisme (napiter), Beny Syamsu Trisno, dalam kerusuhan Rutan cabang Salemba di Mako Brimob Kelapa Dua,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menilai para narapidana terorisme (napiter) pelaku kerusuhan dan pembunuhan anggota polisi di Markas Komando Brimob Kelapa Dua, Depok, Jabar tak cukup...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Pandjaitan menilai insiden rusuh di Mako Brimob merupakan kejadian yang sadis yang dilakukan oleh pelaku terhadap aparat penegak hukum. Dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kapolri Jenderal Tito Karnavian menyambangi Rumah Tahanan (Rutan) Cabang Salemba di Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat. Ia berada di sana selama 20 menit, dari...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kisah meninggalnya lima personel Brigade Mobil (Brimob) dalam kericuhan di Rumah Tahanan Cabang Salemba di Markas Komando (Mako) Brimob, Kelapa Dua, Depok, belum saja usai. Diketahui,...
REPUBLIKA.CO.ID, TIMIKA -- Kapolda Papua, Irjen Pol Boy Rafli Amar mengatakan dua warga Timika terduga teroris yang ditangkap pada Sabtu (5/8) di kampung Limau Asri, Timika, Mimika, Papua telah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Fraksi PKS DPR RI Jazuli Juwaini meminta Polri mengevaluasi sistem penanganan narapidana tindak pidana terorisme (napiter). Hal ini agar kerusuhan dan penyanderaan di Rutan Cabang...
REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Puluhan warga Kelurahan Labuh Baru Barat, Kecamatan Payung Sekaki Kota Pekanbaru mengikuti shalat gaib yang dilaksanakan sebagai bentuk penghormatan dan doa kepada lima anggota Brimob Kelapa...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu tak ingin kerusuhan seperti yang terjadi di Rumah Tahanan Cabang Salemba, Mako Brimob, Depok, tak terjadi lagi, termasuk untuk TNI. Menurutnya, kejadian...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Arif Satrio Nugroho, Amri Amrullah, Umar Mukhtar, Ali Mansur, Farah Noersativa, Febrian Fachri, Idealisa MasyrafinaJAKARTA -- Rumah Tahanan Markas Komando (Mako) Brimob di Kelapa Dua, Depok, Jawa...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Salah seorang pria yang sedang menaiki ojek online, mengenakan baju koko, celana bahan hitam, sendal jepit, dan memiliki jenggot tipis, diadang petugas jaga gerbang utama Mako...
REPUBLIKA.CO.ID, CILACAP -- Para napi teroris yang dipindahkan dari Rutan Mako Brimob Kelapa Dua Jakarta, Kamis (10/5), ditempatkan di tiga lembaga pemasyarakatan (lapas) Nusakambangan Kabupaten Cilacap. Kapolres Cilacap AKBP...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Salahuddin Uno mengungkapkan duka cita kepada para polisi yang gugur. Ia berharap kejadian tersebut tidak mempengaruhi kegiatan usaha dan berbisnis, mengingat...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW) Neta S Pane berharap Polri transparan dalam mengungkap peristiwa pembunuhan anggota Brimob dan pelaku dari teroris jaringan mana. Polri juga...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Mabes Polri menembak dua terduga teroris jaringan Jamaah Ansharut Daulah (JAD) berinisial RA dan JG di daerah Tambun, Bekasi, Jawa...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua DPR Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat (Korkesra), Fahri Hamzah menyampaikan rasa duka cita yang mendalam atas wafatnya lima Bhayangkara negara dalam peristiwa kerusuhan antara napi...