REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penghitungan global kasus virus corona yang dikonfirmasi mencapai 60 juta pada Rabu (25/11). Laju infeksi baru semakin cepat dan Amerika Serikat (AS) melaporkan rekor baru untuk jumlah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah merilis ada penambahan kasus konfirmasi positif Covid-19 sebanyak 4.173 orang dalam 24 jam terakhir. Angka itu menutup rally penambahan kasus di bawah 4.000 selama empat hari...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah merilis terjadi penambahan kasus konfirmasi positif Covid-19 sebanyak 3.992 orang dalam 24 jam terakhir. Kondisi itu membawa Indonesia mencatatkan jumlah kumulatif kasus positif Covid-19 di Tanah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jumlah kasus Covid-19 yang dikonfirmasi di seluruh dunia telah melampaui 30 juta, menurut penghitungan terbaru dari Universitas Johns Hopkins Amerika. Lebih dari 940 ribu orang telah...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Kasus Covid-19 global telah mencapai 30 juta pada Kamis (17/9). Sementara itu korban meninggal sudah melampaui 945 ribu jiwa.Mengutip data yang dihimpun Worldometers, saat ini terdapat...
REPUBLIKA.CO.ID, NEW DELHI — Jumlah kasus infeksi virus corona jenis baru (Covid-19) di India telah mencapai lima juta pada Rabu (16/9). Lebih dari 90.000 kasus terbaru dilaporkan dalam 24 jam...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Kasus Covid-19 global menyentuh angka 27 juta pada Senin (7/9). Sementara total korban meninggal akibat pandemi hampir mencapai 890 ribu jiwa. Mengutip data yang dihimpun John Hopkins University,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Presiden Joko Widodo meminta Gubernur dan Pemerintah daerah untuk mengawasi peningkatan kasus Covid-19 yang terjadi dalam beberapa hari ke belakang. Hal ini disampaikan saat menggelar rapat melalui...
REPUBLIKA.CO.ID, CIREBON -- Penyebaran Covid-19 di Kota Cirebon mengarah pada tingkat bahaya. Untuk itu, Pemkot Cirebon membentuk dua tim untuk mengatasinya. "Penyebaran Covid-19 di Kota Cirebon masih terkendali, namun...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Satgas Penanganan Covid-19 menyatakan adanya peningkatan kasus kematian pasien positif Covid-19 di Indonesia dalam sepekan terakhir sebesar 24,4 persen.
Peningkatan jumlah ini berimbas kepada kesibukan petugas pemakaman di...
REPUBLIKA.CO.ID, JENEWA -- India melaporkan kasus baru Covid-19 terbanyak di dunia dalam sepekan terakhir, dengan hampir setengah juta infeksi baru yang mendorong penghitungan global naik satu persen. Demikian diungkapkan...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Kasus Covid-19 global telah mencapai 25 juta pada Senin (31/8). Angka tersebut tercapai delapan bulan sejak virus corona baru SARS-Cov-2 ditemukan di Wuhan, China. Mengutip data yang dihimpun...
REPUBLIKA.CO.ID, ASUNCION - Kasus Covid-19 di Amerika Latin sudah melampaui angka tujuh juta pada Kamis (27/8), bahkan saat beberapa negara menunjukkan penurunan infeksi di kawasan yang memiliki tingkat penularan...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Kasus Covid-19 global telah mencapai 18 juta pada Senin (3/8). Sementara angka kematian telah mendekati 700 ribu jiwa. Sedangkan total pasien pulih melebihi 11 juta orang.
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON — Kasus Covid-19 global telah menembus angka 15 juta pada Kamis (23/7). Sementara korban meninggal melampaui 600 ribu jiwa.
Mengutip data yang dihimpun Worldometers, saat...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON — Kasus Covid-19 global telah menembus angka 14 juta pada Sabtu (18/7). Sementara total kematian akibat pandemi nyaris mencapai 600 ribu jiwa.
Mengutip data yang...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON - Amerika Serikat (AS) melaporkan sedikitnya 75 ribu kasus Covid-19 baru pada Kamis, rekor kenaikan harian untuk ketujuh kalinya pada bulan ini, menurut penghitungan Reuters.
Kematian...
REPUBLIKA.CO.ID, JENEWA -- Menurut perhitungan Reuters, kasus global Covid-19 melampaui 12 juta dan meninggal dunia hingga setengah juta dalam tujuh bulan, pada Rabu (8/7). Penambahan ini terjadi ketika bukti...
REPUBLIKA.CO.ID, TRENTON - Kasus Covid-19 di Kanada telah mencapai 101.492 pada Kamis. Berdasarkan data yang dihimpun oleh Johns Hopkins University, Kanada menempati urutan ke-18 dalam daftar negara dengan kasus...
REPUBLIKA.CO.ID, TARAKAN -- Sebanyak 11 jamaah tabligh akbar dari Gowa, Sulawesi Selatan akan diisolasi di Rumah Sakit Umum Kota Tarakan. Kesebelas oran ini melakukan kontak erat resiko tinggi dengan...
REPUBLIKA.CO.ID, KEDIRI— Kementerian Agama Kabupaten Kediri, Jawa Timur, menyatakan lima petugas haji yang mengikuti pelatihan di Asrama Haji Sukolilo, Surabaya, negatif Covid-19, setelah adanya temuan petugas haji dari...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyampaikan jumlah pasien yang terjangkit virus corona penyebab COVID-19 di wilayahnya tetap 103 orang.
"Dibandingkan sehari sebelumnya, datanya tetap atau 103 orang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah mengumumkan penambahan kasus positif Covid-19 sebanyak 113 orang selama 24 jam terakhir. Artinya, saat ini terdapat total 1.790 pasien positif Covid-19 di Indonesia. Sejak Rabu...
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG— Pangdam II/Sriwijaya, Mayjen TNI Irwan, mengusulkan agar Pemerintah Provinsi Sumatra Selatan membentuk tim khusus pemakaman jenazah orang positif Covid-19 akibat terpapar virus Corona jenis baru.
"Berkaca atas kejadian satu...
REPUBLIKA.CO.ID, LUMAJANG— Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang mengumumkan maklumat Majelis Ulama Indonesia (MUI) setempat tentang peniadaan sholat Jumat sementara di zona merah dan potensi merah penyebarancorona virus disease (COVID-19) di...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dalam laporan situasi hariannya mencatat adanya penurunan kasus baru Covid-19 dalam tiga hari terakhir atau sejak tanggal 29 Maret 2020. Berdasarkan data...