IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Pelaku pengeboman bunuh diri meledakkan bom di sebuah pusat pendidikan di ibu kota Afghanistan, Kabul, hingga menewaskan sedikitnya 19 orang dan melukai 28 orang lainnya pada Jumat pagi.
Pelaku menargetkan siswa di lembaga pendidikan Kaj di daerah Dasht e Barchi pukul 7.30 waktu setempat. Menurut pejabat setempat,
Baca Selengkapnya di ihram.co.id