IHRAM.CO.ID, MATARAM -- Dinas Kesehatan Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat menurunkan tim dari 11 puskesmas untuk melakukan pemantauanterhadap kondisi kesehatan jamaah haji setelah pulang dari Tanah Suci.
Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Mataram Usman Hadi mengatakan pemantauan kesehatan jamaah haji setelah pulang dilakukan selama 14 hari. "Kalau ada jamaah yang demam,
Baca Selengkapnya di ihram.co.id