Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Darma Wati

RINDU BUKBER , MEMBANGUN KEBERSAMAAN

Curhat | Monday, 25 Apr 2022, 21:47 WIB
Sumber: Dokumen Pribadi

Pernahkan Anda merasakan bergabung bersama warga dalam acara misal buka puasa?

Ada banyak cara yang ditempuh warga dalam menyediakan makanan untuk berbuka puasa. Ada yang menggunakan jasa caterine pada beberapa warung makan. Akan tetapi ada pula yang cenderung mengola makanan persiapan berbuka di dapur sendiri dengan bersama warga sekitar rumah (tetangga). Hal yang terakhir ini merupakan salah stau cara yang dapat membangun kerja sama dan menguatkan silaturrahim antarwarga.

Sumber : Dokumen Pribadi

Mengelola persiapan berbuka warga dengan mengelola sendiri terkesan agak repot. Akan tetapi hal ini dapat menguatkan sisi kehidupan manusia sebagai makhluk sosial. Kegotong-royongan yang selama ini seakan memudar dapat direngkuh kembali. Selain itu, dari sisi ekonomi tentu sedikit lebih murah.

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image