Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image linda asnawati

Cara Menggabungkan File PDF Menjadi Satu Dengan Mudah

Teknologi | Wednesday, 06 Apr 2022, 05:41 WIB

Pada kesempatan kita kali ini kami akan membantu anda untuk bisa menggabungkan file PDF dengan menggunakan beberapa cara, masih banyak orang yang ingin menggabungkan file PDF jadi satu namun tidak mengetahui bagai mana caranya. Jika memang anda belum tahu, artikel yang akan kami bagikan kali ini sangat berguna untuk anda yang ingin menjadikan file PDF menjadi satu.

Untuk bisa menggabungkan file PDF sebenarnya ada 2 cara yaitu dengan cara menggabungkan file PDF online atau anda bisa juga lakukan cara menggabungkan file PDF offline yaitu dengan bantuan aplikasi yang bisa anda dapatkan secara gratis atau berbayar sekalipun.

Nah berikut ada 2 cara menggabungkan file PDF yang kutazo.net bagikan untuk bisa menggabungkan file PDF yang terpisah menjadi satu, silahkan anda bisa pilih sesuai dengan yang anda butuhkan. Untuk anda yang ingin mencoba cara menggabungkan file PDF yang terpisah?, silahkan anda lihat ulasan lebih lengkapnya yang akan kami bagikan di bawah ini.

Untuk cara menggabungkan file PDF tanpa aplikasi apapun, anda hanya perlu mengunjungi sebuah website yang berfungsi untuk gabungkan format PDF. Langsung saja bagi anda yang ingin mempraktekannya, bisa ikuti tutorial yang kami rangkum sebagai berikut.

2 Cara Menggabungkan File PDF Online dan Offline

1. Cara menggabungkan file PDF online dengan smallpdf

- Langkah awal yang harus anda lakukan adalah masuk ke halaman http://smallpdf.com

- Selanjutnya silahkan anda upload file PDF yang pertama dan untuk menambahkan file lainnya silahkan anda klik Add more PDF’s

- Silahkan anda lakukan hal tersebut hingga semua file FDF yang ingin anda gabungkan jadi satu, kemudian anda upload semuanya

- Anda tinggal tunggu hingga beberapa saat, sampai proses upload berhasil dilakukan

- Kemudian silahkan silahkan anda klik Merge PDF dan silahkan anda tunggu hingga prosesnya selesai

- Berikutnya silahkan anda pilih Download File Now agar bisa menyimpan hasilnya pada PC

- Selesai

2. Cara menggabungkan file PDF dengan aplikasi PDFMate

- Pertama – tama silahkan anda download dan juga install aplikasi PDPMate

- Jika proses download dan juga install telah berhasil anda lakukan silahkan anda buka aplikasi tersebut, silahkan anda pilih file mana saja yang ingin anda gabungkan yaitu dengan cara klik Add Files

- Selanjutnya silahkan anda pilih layout yang anda inginkan, silahkan anda pilih 1IN1, apabila anda ingin tampilannya menjadi satu kebawah

- Kemudian klik build dan tunggu hingga prosesnya selesai dilakukan

- Finish

Mungkin hanya itu saja yang bisa kami bagikan tentang Cara Menggabungkan File PDF Dengan Mudah pada pertemuan kita kali ini, kurang dan lebihnya kami mohon maaf. Selamat mencoba dan terima kasih.

Sumber :

https://www.gafeksi.or.id/

https://www.fotografer.or.id/

https://www.konfiden.or.id/

https://www.himni.or.id/

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image