IHRAM.CO.ID, CIKARANG -- Pemerintah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat menyatakan jumlah warganya yang sudah divaksinasi Covid-19 sudah mencapai 2.116.837 jiwa atau setara 87,55 persen dari total sasaran vaksinasi 2.417.794 orang.
"Capaian ini berdasarkan laporan fasilitas kesehatan hingga tadi malam sekaligus menempatkan Kabupaten Bekasi sebagai daerah dengan total suntikan terbanyak se-Jawa Barat dengan
Baca Selengkapnya di ihram.co.id