IHRAM.CO.ID, BANDARLAMPUNG -- Juru Bicara Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Kota Bandarlampung Ahmad Nurizki mengatakan pasien positif virus corona di kota ini tersisa dua orang yang masih dirawat.
"Alhamdulillah sekarang tersisa dua orang lagi pasien positif Covid-19," kata Ahmad Nurizki, Rabu (5/1).
Ia bersyukur dari gelaran Muktamar Nahdlatul Ulama (NU) pada 22-24
Baca Selengkapnya di ihram.co.id