REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Agama (Kemenag) belum mengetahui apakah kasus virus Omicron dapat mempengaruhi kebijakan Arab Saudi menerima jamaah Indonesia umroh. Karena, sampai saat ini belum ada keputusan kapan umroh dibuka untuk Indonesia.
"Sampai saat ini belum ada keputusan," kata Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (Dirjen PHU) Hilman Latief saat
Baca Selengkapnya di ihram.co.id