Tim Panahan Putri Jawa Timur Berhasil Rebut Emas

Atlet panahan putri Jawa Timur Tiara Sakti Ramadhani (tengah), Della Adisty Handayani (kiri) dan Yurike Nina Bonita Pereira (kiri) melakukan selebrasi usai menang atas tim panahan putri Jawa Barat pada Final Compound Tim Putri Panahan PON Papua di Lapangan Panahan Kingmi Kampung Harapan, Kabupaten Jayapura, Papua, Rabu (6/10/2021). Tim panahan putri Jawa Timur berhasil merebut emas setelah mengalahkan tim panahan putri Jawa Barat dengan nilai 227-224.
Foto: ANTARA/Mohammad Ayudha

REPUBLIKA.CO.ID,JAYAPURA -- Atlet panahan putri Jawa Timur Tiara Sakti Ramadhani , Della Adisty Handayani dan Yurike Nina Bonita Pereira melakukan selebrasi usai menang atas tim panahan putri Jawa Barat pada Final Compound Tim Putri Panahan PON Papua di Lapangan Panahan Kingmi Kampung Harapan, Kabupaten Jayapura, Papua, Rabu (6/10/2021).

Tim panahan putri Jawa Timur berhasil merebut emas setelah mengalahkan tim panahan putri Jawa Barat dengan nilai 227-224.

Komentar

Terkait


Pesepakbola putri Jabar melakukan selebrasi usai memasukan bola ke gawang tim sepakbola putri Papua Barat saat bertanding pada penyisihan grup A Sepakbola Putri PON Papua di stadion Katapal, Kabupaten Merauke, Papua, Selasa (5/10/2021). Aatgas terus melakukan penelusuran terhadap atlet, ofisial, dan panitia yang disebut positif Covid-19.

Satgas tak Temukan Atlet Jabar Positif Covid-19

Pebulu tangkis ganda putra Papua Arfan Abidin (kiri) dan Christopher Andar Fitzgerald berusaha mengembalikan kok ke arah pebulu tangkis ganda putra Kalimantan Timur pada pertandingan penyisihan beregu putra PON Papua di GOR Waringin Kotaraja, Kota Jayapura, Papua, Rabu (6/10/2021).

Penyisihan Bulu Tangkis Beregu Putra PON Papua

Atlet biliar Papua James Lengkang membidik untuk memasukkan bola saat bertanding babak final kategori One Cushion Single PON Papua di Gor Biliar SP 5, Kabupaten Mimika, Papua, Selasa (5/10/2021). James Lengkang berhasil meraih medeli emas pada kategori tersebut.

Medali Biliar One Cushion Single PON Papua

Pelari DKI Jakarta Odekta Elvina berlari dalam final nomor lari 5.000 meter putri cabang atletik PON Papua di Stadion Atletik Mimika Sport Center, Kabupaten Mimika, Papua, Selasa (5/10/2021). Odekta meraih medali emas, sementara pelari DKI lainnya Tryaningsih meraih medali perak dan pelari Sulawesi Selatan Fitri meraih medali perunggu.

Final Lari 5.000 Meter Putri PON XX Papua

Siluet atlet menembak Jawa Barat Audrey Zahra Dhiyaanisa membidik target pada babak final Menembak 10 meter air rifle putri PON Papua di Lapangan Tembak Indoor Kampung Harapan, Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua, Selasa (5/10/2021). Atlet Jawa Barat Audrey Zahra Dhiyaanisa berhasil meraih medali emas disusul atlet Jawa Timur Diaz Kusumawardani meraih medali perak dan atlet Sulawesi Utara Gisella L Lasut mendapat medali perunggu

Jabar Rebut Emas Menembak 10 Meter Air Riffle Putri

Kontak Info

Jl. Warung Buncit Raya No 37 Jakarta Selatan 12510 ext

Phone: 021 780 3747

[email protected] (Marketing)

Ikuti

× Image