IHRAM.CO.ID, ANKARA -- Beberapa sejarawan berpendapat bahwa Azerbaijan tidak akan ada tanpa Tentara Islam Kaukasia. Sebab tentara tersebut membantu rakyat Azerbaijan lebih dari satu abad yang lalu.
Hari ini, Azerbaijan menandai peringatan 103 tahun pembebasan Baku, ibu kota negara, di bawah kepemimpinan Tentara Islam Kaukasia, yang dipimpin oleh Nuri Pasha
Baca Selengkapnya di ihram.co.id