IHRAM.CO.ID, KH Muhammad Yunus Anis lahir pada 3 Mei 1903 itu merupakan anak sulung dari sembilan bersaudara. Ayahnya adalah Haji Muhammad Anis, seorang tokoh Muslim dan juga abdi dalem Keraton Yogyakarta. Ibundanya bernama Siti Saudah. Lahir di Kampung Kauman Yogyakarta, sejak kecil Muhammad Yunus memperoleh pendidikan agama Islam yang intens
Baca Selengkapnya di ihram.co.id