IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid meminta Kementerian Agama RI memastikan agar calon jamaah asal Indonesia diperbolehkan melaksanakan umrah sesudah mendapatkan vaksin Sinovac."Kepastian tersebut diperlukan setelah keluarnya keputusan terbaru Kerajaan Arab Saudi pada Senin (12/7) yang memasukkan vaksin Sinovac dan Sinopharm dalam daftar vaksin yang
Baca Selengkapnya di ihram.co.id