REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dua negara muslim yang selama ini berseteru dan memperebutkan pengaruh di kawasan Timur Tengah, yakni Arab Saudi dan Iran, kini memasuki babak baru dalam kerja sama regional.
Putra mahkota Arab Saudi mengatakan dalam wawancara yang disiarkan televisi minggu ini bahwa negaranya menginginkan hubungan baik dengan Iran. Pernyataan ini
Baca Selengkapnya di ihram.co.id