Senin 21 Dec 2020 11:43 WIB

Tiga Pelukis Bandung Berpameran di Balai Budaya Jakarta

.

Red: Yogi Ardhi

Suasana pameran bertajuk Eternal di Balai Budaya Jakarta, Ahad (20/12). Pameran pelukis asal Bandung ini dipresentasikan oleh tiga orang pelukis; Tondi Hasibuan, Supriatna dan Andi Sopiandi. (FOTO : Dok)

Lukisan karya Tondi Hasibuan pada Pameran bertajuk Eternal di Jakarta, Ahad (20/12). Pameran pelukis asal Bandung ini dipresentasikan oleh tiga orang pelukis; Tondi Hasibuan, Supriatna dan Andi Sopiandi. (FOTO : Dok)

Tondi Hasibuan (dari kiri), Andi Sopiandi, Supriatna & kurator Aisul Yanto pada Pameran bertajuk Eternal di Jakarta, Ahad (20/12). Pameran pelukis asal Bandung ini dipresentasikan oleh tiga orang pelukis; Tondi Hasibuan, Supriatna dan Andi Sopiandi. (FOTO : Dok)

Suasana Pameran bertajuk Eternal di Jakarta, Ahad (20/12). Pameran pelukis asal Bandung ini dipresentasikan oleh tiga orang pelukis; Tondi Hasibuan, Supriatna dan Andi Sopiandi. (FOTO : Dok)

Lukisan karya Tondi Hasibuan pada Pameran bertajuk Eternal di Jakarta, Ahad (20/12). Pameran pelukis asal Bandung ini dipresentasikan oleh tiga orang pelukis; Tondi Hasibuan, Supriatna dan Andi Sopiandi. (FOTO : Dok)

Lukisan karya Supriatnapada Pameran bertajuk Eternal di Jakarta, Ahad (20/12). Pameran pelukis asal Bandung ini dipresentasikan oleh tiga orang pelukis; Tondi Hasibuan, Supriatna dan Andi Sopiandi. (FOTO : Dok)

Lukisan karya Andi Sopandi pada Pameran bertajuk Eternal di Jakarta, Ahad (20/12). Pameran pelukis asal Bandung ini dipresentasikan oleh tiga orang pelukis; Tondi Hasibuan, Supriatna dan Andi Sopiandi. (FOTO : Dok)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tiga orang pelukis dengan berbagai latar dari kota memamerkan karyanya; Tondi Hasibuan, Supriatna dan Andi Sopiandi memamerkan karyanya di Balai Budaya Jakarta" Jl. Gereja Theresia no.47 Menteng-Jakarta.

Mulai dari tanggal 20-30 Desember 2020. Ketiga seniman dalam event ini akan mempresentasikan masing-masing 8- 10 karya dalam ukuran yang cukup besar. Pameran Lukisan Eternal ini dikurasi oleh Aisul Yanto/Jakarta bersama Mr.Geronimo Cristobal/ New York untuk menghantarkan pameran tersebut kepada medan masyarakat seni rupa Indonesia 

Ketiga pelukis dengan latar belakang berbeda ini menampilkan karya- karya kreatif yang berbeda gaya ungkap visual dan filosofi kedalaman dari para pelukisnya. Jam terbang mereka bertiga, telah malang melintang menggelar pameran karya-karya mereka baik di dalam maupun di luar negeri dalam event yang bergengsi. 

 

sumber : Republika
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement