IHRAM.CO.ID,PALU -- Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) Abdul Majid Ikram menyatakan diperlukan Adjustment atau pengaturan, Accelerative atau akseleratif dan agile atau ketangkasan (3A) agar dunia usaha di Sulteng dapat bertahan di masa pandemi Covid-19.
"Yang pertama usaha atau bisnis harus mampu melakukan adjustment atau pengaturan.
Baca Selengkapnya di ihram.co.id