Selasa 14 Jul 2020 11:11 WIB

Hasil Undian dan Jadwal Laga Ganda Putri Turnamen PBSI

Greysia Polii dan Apriyani Rahayu dipisah karena dianggap terlalu jauh kemampuannya.

Rep: Fitrianto/ Red: Israr Itah
Ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu (kiri) dan Greysia Polii.
Foto: Antara/Widya - Humas PP PBSI
Ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu (kiri) dan Greysia Polii.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Turnamen internal PBSI yang menerapkan protokol kesehatan, sudah memainkan tiga sektor. Ganda putra, ganda campuran, dan tunggal putra sudah digelar. Pekan ini pertandingan akan dilanjutkan di sektor ganda putri.

Sebanyak 11 pasangan ganda putri akan bersaing untuk menjadi yang terbaik. Pasangan ganda putri terbaik Indonesia saat ini Greysia Polii/Apriyani Rahayu dipisahkan karena dianggap terlalu jauh kemampuannya. Selain itu juga untuk memberi pengalaman pemain lainnya untuk berpasangan dengan Greysia ataupun Apriyani.

Baca Juga

Berikut hasil undian ganda putri dan jadwal Pertandingan Mola TV PBSI Home Tournament:

Grup I

Ribka Sugiarto/Siti Fadia Silva Ramadhanti  

Amallia Cahaya Pratiwi/Febriana Dwipuji Kusuma

Grup J

Greysia Polii/Febby Valencia Dwijayanti 

Melani Mamahit/Tryola Nadia

Kelly Larisa/Savira Nurul Husnia

Grup K

Apriyani Rahayu/Mychelle Chrystine Bandaso 

Meilysa Trias Puspitasari/Rachel Allesya Rose

Agatha Imanuela/Yulfira Barkah

Grup L

Nita Violina Marwah/Putri Syaikah 

Jesita Putri Miantoro/Lanny Tria Mayasari

Febi Setianingrum/Nethania Irawan

Jadwal pertandingan ganda putri Mola TV PBSI Home Tournament: 

Rabu, 15 Juli 2020

08.30 WIB

1. Greysia Polii/Febby Valencia Dwijayanti vs Kelly Larisa/Savira Nurul Husnia

2. Apriyani Rahayu/Mychelle Chrystine Bandaso vs Meilysa Trias Puspitasari/Rachel Allesya Rose

3. Nita Violina Marwah/Putri Syaikah vs Febi Setianingrum/Nethania Irawan

15.00 WIB

1. Melani Mamahit/Tryola Nadia vs Kelly Larissa/Savira Nurul Husnia

2. Agatha Imanuela/Yulfira Barkah vs Meilysa Trias Puspitasari/Rachel Allesya Rose

3. Jesita Putri Miantoro/Lanny Tria Mayasari vs Febi Setianingrum/Nethania Irawan

Kamis, 16 Juli 2020

08.30 WIB

1. Ribka Sugiarto/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Amallia Cahaya Pratiwi/Febriana Dwipuji Kusuma

2. Greysia Polii/Febby Valencia Dwijayanti vs Melani Mamahit/Tryola Nadia

3. Apriyani Rahayu/Mychelle Chrystine Bandaso vs Agatha Imanuela/Yulfira Barkah

4. Nita Violina Marwah/Putri Syaikah vs Jesita Putri Miantoro/Lanny Tria Mayasari

15.00 WIB

Perempat Final

Jumat, 17 Juli 2020

08.30 WIB

Semifinal

15.00 WIB

Perebutan Peringkat Ketiga

Final

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement