Rabu 15 Apr 2020 21:14 WIB

Rumah Zakat Distribusikan Kopi ke RS di Jabodetabek

Rumah Zakat menargertkan akan menyalurkan sebanyak 2000 dus

Rumah Zakat - Rumah Zakat menyalurkan bantuan kopi dari mitra garudafood ke beberapa rumah sakit posko Covid-19 di wilayah jabodetabek. Kegiatan itu dilakukan bersama Lalamove sebagai partner Rumah Zakat dalam pengiriman bantuan Covid-19. Bantuan ini sebagai wujud kepedulian terhadap para pegawai dan petugas  serta relawan medis
Foto: istimewa
Rumah Zakat - Rumah Zakat menyalurkan bantuan kopi dari mitra garudafood ke beberapa rumah sakit posko Covid-19 di wilayah jabodetabek. Kegiatan itu dilakukan bersama Lalamove sebagai partner Rumah Zakat dalam pengiriman bantuan Covid-19. Bantuan ini sebagai wujud kepedulian terhadap para pegawai dan petugas serta relawan medis

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG, Rumah Zakat - Rumah Zakat menyalurkan bantuan kopi dari mitra garudafood ke beberapa rumah sakit posko Covid-19 di wilayah jabodetabek. Kegiatan itu dilakukan bersama Lalamove sebagai partner Rumah Zakat dalam pengiriman bantuan Covid-19. Bantuan ini sebagai wujud kepedulian terhadap para pegawai dan petugas  serta relawan medis

Pencegahan Covid-19 dilakukan bahu membahu agar masyarkat yang berobat dapat terlayani dengan baik karena support kebutuhan dapat terpenuhi secara baik. Sebanyak 120 dus kopi tersalurkan atas bantuan Lalamove yang dikirimkan ke RSIA Buah Hati Ciputat Tangerang Selatan dan RS Ridwan Meuraksa Jakarta Timur, Selasa (14/4). "Terima kasih atas bantuan dari Rumah Zakat  untuk teman-teman petugas di RS Ridwan Meuraksa, bantuan ini sangat bermanfaat untuk suplemen team di lapangan,” ujar dr. Rio.

Rumah Zakat menargertkan akan menyalurkan sebanyak 2000 dus lagi untuk rumah sakit, puskemas, klinik dan masyarakat se jabodetabek. Semoga program ini berjalan dengan lancar sehingga membantu semua pihak.

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement