Advertisement

Pendidikan Karakter Anak di Desa

Rabu 20 Mar 2019 16:06 WIB

Red: Mohamad Amin Madani

Kegiatan bertujuan untuk mengenali kultur budaya di pedesaan.

REPUBLIKA.CO.ID, BANYUWANGI -- Pelajar mengikuti aktivitas orang tua asuhnya saat mengikuti program Homestay di Kampung Batara, Papring, Kalipuro, Banyuwangi, Jawa timur, Rabu (20/3/2019).

Program "Homestay" yang melibatkan 259 siswa SMP kelas 8 tersebut, merupakan kegiatan pendidikan karakter siswa perkotaan yang bertujuan untuk mengenali kultur budaya di pedesaan, dengan cara menitipkan anak didik kepada masyarakat yang tinggal di desa selama empat hari..

 

 

  • Komentar 0

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA LAINNYA