IHRAM.CO.ID, PURWAKARTA – Isak tangis bahagia, menyambut kedatangan 408 jamaah haji asal Kabupaten Purwakarta. Pasalnya, seluruh jamaah haji berikut petugas penyertanya, bisa kembali ke Tanah Air dengan selamat tanpa kurang satu apapun.
Ratusan jamaah haji ini, langsung disambut Wakil Bupati Purwakarta, Aming, untuk selanjutnya dikembalikan ke rumah masing-masing dengan kendaraan
Baca Selengkapnya di ihram.co.id