Kamis 27 Aug 2015 14:00 WIB

Warga Sukabumi Kembali Demo Pabrik Semen

Red:

SUKABUMI –– Ratusan warga Desa Sirnaresmi, Kecamatan Gunungguruh, Kabupaten Sukabumi, menggelar aksi unjuk rasa di depan pabrik semen PT Semen Jawa (SCG), Selasa (25/8). Mereka menolak beroperasinya pabrik semen tersebut. Aksi ini dilakukan bersa ma an dengan peluncuran pabrik oleh Bupati Sukmawijaya. Massa bertahan di depan lokasi pabrik untuk meminta bertemu dengan bupati.

Selain warga yang tergabung dalam Forum Warga Sirnaresmi Melawan (FWSM), aksi ini juga didukung Wal hi Jabar dan Gerakan Maha siswa Nasional Indonesia (GMNI). Salah seorang perwakillan warga Rukmana mengatakan, proses pembangunan pabrik telah memberikan dampak buruk. "Salah satunya, warga kesu litan air bersih dan terkena polusi udara," kata perwakilan warga dari Walhi Jabar Iwank Wahyudin. Selain itu, warga me rasakan dampak getaran dari ak tivitas pembangunan pabrik.

Aksi ini men da patkan pengawalan ketat dari petugas gabungan Polres Sukabumi Kota dan Satpol PP Kabupaten Sukabumi. Sebelumnya, warga Sirnaresmi ber temu dengan bupati. Ini dila ku kan diduga terkait aksi warga. ¦ riga, ed: friska

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement